Penulis: Prof.Dr. Baharuddin, M.si, Dr. Nurdin Nara, M.si Desain Sampul: Rahmat Hidayat Layout: Muhammad Ihlasul Awal ISBN: 978-979-530-209-4 Penerbit: UPT Unhas Press Dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan syukur alhamdulillah atas berkat, rahmat, dan hidayah-Nya, sehingga buku pengantar “Kompetensi dan Pelayanan Publik” ini dapat diselesaikan pada waktunya, karena tanpa pertolongan dan rahmat-Nya tidak mungkin kami bisa berbuat atau menulis buku seperti ini. Sebagai suatu buku pengantar, buku ini tentunya belum menjawab keseluruhan pembahasan dalam kaitan dengan luasnya ruang lingkup dan pendalaman tentang berbagai kajian yang dikembangkan dalam meningkatkan pelayanan publik yang telah banyak menarik perhatian dari berbagai pihak yang peduli dengan pentingnya peningkatan kompetensi...
Continue Reading →